Membuat Penjualan dengan pengiriman dari Outlet lainnya

Jika didalam kegiatan penjualan anda menyediakan jasa pengiriman barang ke customer anda dan ada suatu ketika dimana anda membuat pesanan, tetapi barang dikirim dari outlet lain. Pada artikel ini akan dibahas langkah-langkah melakukan pengiriman barang yang anda jual dari outlet lain :
Langkah 1. Sell - Input Products - Shipping 'By Delivery'
Lakukan penjualan product seperti biasa, setelah di input lalu tekan tombol Shipping dan pilih 'By Delivery'.
Isi Form Shipping lalu tekan tombol Ok.
Langkah 2. Payment - Click No Invoice
Langkah 3. Buka Invoice Details - Send
Setelah pindah ke Invoice Details, Klik tombol Send untuk melakukan pengiriman.
Langkah 4. Pilih Outlet Delivery - Save
Pilih outlet yang anda tentukan untuk melakukan pengiriman barang ke customer ,jika sudah tekan Save.
Langkah 5. Cetak Faktur Pengiman
Setelah Anda mengirim barang, maka Anda dapat mencetak faktur (jika Anda membutuhkan), atau kembali ke faktur untuk melihat status pengiriman.
Langkah 6. Check Status Pengiriman
Sekarang Anda dapat melihat pengiriman telah selesai, dan ditandai status : Sent .
Articles in this Section
- Menampilkan Gambar Produk Thumbnail pada Menu Sell
- Config Tidak Menampilkan Metode Pembayaran Yang Sama
- Penghitungan Pajak Dasar Sebelum Diskon
- Cara mengubah awalan di Invoice Customer, Supplier Bill dan Estimate
- Pengelompokan pada Metode Pembayaran
- Membuat Penjualan dengan pengiriman dari Outlet lainnya
- Menampilkan Category Product Didalam Keranjang Belanja
- Pengaturan Visible dan Enable Biaya Unit dalam Proses Penjualan
- Menonaktifkan Quick Add New Customer di Menu Sell
- Bagaimana Menambahkan Jumlah Kouta Produk pada Mode Offline (default 1000 Produk)
Comments
0 komentar