Ketika membuat sebuah akun DealPOS, nama toko anda akan dibuat dengan nama ketika anda pertama kali mendaftar.
Berpikir untuk mengubah nama toko anda? Mungkin anda melakukan perubahan merek atau sekedar menyegarkan image toko anda, sebuah nama baru akan membuat dampak besar.
Untuk mengubah nama toko anda, anda dapat mengikuti langkah di bawah:
Langkah 1. Ke menu setup lalu ke more menu lalu klik application
Langkah 2. Di tab general input store name lalu klik tombol save dan lalukan relogin
Langkah 3. Store name berhasil diubah
Selamat! Sekarang nama toko anda sudah berubah
Catatan :
Coba untuk login ulang jika nama toko anda belum berubah.
Anda juga bisa membaca artikel berikut :
jika anda ingin menyesuaikan nomor invoice, anda dapat melihat artikel berikut untuk penjelasan yang lebih detail: Mengatur Nomor Transaksi
Untuk mengatur zona waktu di aplikasi DealPOS, anda bisa mengikuti artikel berikut: Pengaturan Zona Waktu
Apakah dashboard anda masih kurang memberikan informasi? Anda dapat mengganti tampilan dashboard anda dengan mengikuti artikel berikut: Menampilkan Informasi Tambahan Pada Menu Dashboard
Each outlet operates at different times and days, and you don't want your employees to use DealPOS system when your outlet stops operating. In this case, you can give restrict users from being able to enter/use the systems. You may check this article: Login Time Restriction
Setiap outlet beroperasi pada waktu dan hari yang berbeda, dan anda tidak ingin karyawan anda untuk menggunakan sistem DealPOS ketika outlet anda tidak beroperasi. Pada kasus ini, anda dapat membatasi user untuk bisa masuk/menggunakan sistem. Anda dapat mengikuti artikel berikut: Mengatur Batasan Waktu Login untuk User Group di DealPOS
DealPOS adalah Aplikasi Kasir Online yang dirancang khusus untuk bisnis retail yang berkategori Fashion, Minimarket, Electronic, Fresh Food dan Toko Bangunan.
Dengan DealPOS, kamu dapat mengelola inventory toko online dan offline secara realtime dalam satu platform. Kamu juga bisa berjualan secara omnichannel (offline dan online), karena DealPOS terintegrasi dengan Marketplace (Shopee, Tokopedia, Tiktok Shop, Lazada) dan Webstore Instant (Shopify dan WooCommerce).