Lewati ke konten utama
Semua KoleksiOmni Channel App
Tambahkan Channel Baru - Otorisasi Plugo di Aplikasi Omnichannel DealPOS

Tambahkan Channel Baru - Otorisasi Plugo di Aplikasi Omnichannel DealPOS

Otorisasi Channel Plugo untuk Diintegrasikan dengan Omnichannel DealPOS

Christian Wijaya avatar
Ditulis oleh Christian Wijaya
Diperbarui lebih dari sebulan yang lalu

Integrasi Marketplace (Omnichannel) merupakan salah satu fitur yang disediakan oleh DealPOS. Fitur ini memastikan bahwa ketika terjadi transaksi penjualan di marketplace, transaksi tersebut secara otomatis tercatat di POS, menghasilkan laporan penjualan, dan memperbarui pengurangan stok dari penjualan marketplace. Integrasi ini menyederhanakan proses pencatatan laporan penjualan, terutama ketika berjualan melalui beberapa channel marketplace.

Sebelum menambahkan channel marketplace, Anda perlu memberikan otorisasi dan memastikan bahwa pengguna yang Anda gunakan sudah memiliki akses peran ke Marketplace.

Langkah 1. Pergi ke DealPOS Omnichannel Apps kemudian Sign In

Omnichannel

Langkah 2. Pilih menu Channel dan klik tombol Add

Add Channel

Langkah 3. Klik button Register pada pilhan channel Plugo

Register Plugo

Langkah 4. Inputkan Plugo API Key dan Vendor ID

REgister plugo

Untuk mendapatkan kredensial tersebut, pertama anda perlu membuka dasbor plugo anda dan mengaktifkan integrasi antara Plugo x DealPOS.

Langkah 5. Dapatkan data Plugo

Kunjungi dasbor plugo Anda, dan buka https://admin.plugo.world/preferences/integrations atau click here

Plugo store

Setelah menyimpan, Anda akan mengaktifkan integrasinya.

Plugo API Key

klik detailnya, dan kita akan memerlukan apiKey dan VendorID yang ditampilkan.

Plugo Vendor ID

Langkah 6. Salin dan Tempel kredensial ke formulir sebelumnya dari Omnichannel

Credential Plugo

Anda sekarang telah menyelesaikan pendaftaran kredensial, Anda sekarang dapat melanjutkan untuk mengonfigurasi saluran.


Langkah 7. Konfigurasi Channel

Configure channel

Untuk detail langkah-langkah melakukan konfigurasi channel, silahkan kunjungi artikel berikut ini: Konfigurasi Integrasi Channel


Artikel Terkait


DealPOS adalah Aplikasi Kasir Online yang dirancang khusus untuk bisnis retail yang berkategori Fashion, Minimarket, Electronic, Fresh Food dan Toko Bangunan.

Dengan DealPOS, kamu dapat mengelola inventory toko online dan offline secara realtime dalam satu platform. Kamu juga bisa berjualan secara omnichannel (offline dan online), karena DealPOS terintegrasi dengan Marketplace (Shopee, Tokopedia, Tiktok Shop, Lazada) dan Webstore Instant (Shopify dan WooCommerce).

dealpos-trial-indonesia
Apakah pertanyaan Anda terjawab?