Lewati ke konten utama
Semua KoleksiSetupSettingan Konfigurasi Produk
Konfigurasi Untuk Digit Pecahan Minimum dan Maksimum Pada Menu Inventory (Kuantitas Desimal)
Konfigurasi Untuk Digit Pecahan Minimum dan Maksimum Pada Menu Inventory (Kuantitas Desimal)

Mengatur jumlah digit desimal pada stok produk yang dapat ditampilkan di menu inventory

Stephen avatar
Ditulis oleh Stephen
Diperbarui lebih dari sebulan yang lalu

Anda dapat melihat stok produk Anda di menu Inventory. Saat melihat stok produk, Anda mungkin ingin melihat jumlahnya dengan jelas atau hanya ingin melihat dua angka desimal untuk stok produk saat ini.

Anda dapat membatasi jumlah angka desimal untuk kuantitas semua produk. Fitur ini biasanya berguna untuk bisnis seperti toko buah atau daging. Untuk mengatur digit desimal di menu Inventory, Anda dapat mengikuti langkah-langkah di bawah ini:


Langkah 1. Periksa stok produk

Misalnya, pada inventory produk daging salmon berjumlah 26,68. Kami ingin menampilkan hanya 26,69 di menu Inventory

Check Product Quantity

Langkah 2. Buka menu Setup, Klik More Menu, lalu pilih Application

Module Configuration

Langkah 3. Buka tab Fraction

Inventory Configuration

Notes:

Dalam hal ini, kita akan mengubah maksimum fraksi digit menjadi 2, sehingga tampilan stok produk akan mendapatkan desimal hingga 2 angka di belakang koma.

Langkah 4. Periksa Kembali Hasilnya pada InventoryProduk

Recheck the Result on Product Inventory

Seperti yang Kita bisa lihat pada gambar di atas. Jumlah kuantitas barang yang tampil pada menu Inventory untuk produk daging salmon tersebut menampilkan angka sebesar 26,69


Artikel Terkait


DealPOS adalah Aplikasi Kasir Online yang dirancang khusus untuk bisnis retail yang berkategori Fashion, Minimarket, Electronic, Fresh Food dan Toko Bangunan.

Dengan DealPOS, kamu dapat mengelola inventory toko online dan offline secara realtime dalam satu platform. Kamu juga bisa berjualan secara omnichannel (offline dan online), karena DealPOS terintegrasi dengan Marketplace (Shopee, Tokopedia, Tiktok Shop, Lazada) dan Webstore Instant (Shopify dan WooCommerce).

dealpos-trial-indonesia
Apakah pertanyaan Anda terjawab?